9/22/2017 02:51:00 PM
0

Jika seorang istri hanya memedulikan betapa repot dirinya seharian mengurus rumah dan anak-anak, maka dia akan berharap saat suaminya pulang akan menggantikan seluruh peran melelahkan yang dijalankannya seharian. Jika seorang suami hanya berpikir tentang dirinya sendiri betapa capek bekerja seharian mengais nafkah, maka setibanya di rumah dia berharap dilayani sebaik-baiknya bak raja tanpa peduli adakah di rumah ada masalah.

Namun jika kedua-duanya lebih memilih memikirkan kepenatan dan kelelahan pasangannya dalam menjalankan peran dan fungsinya, maka mereka akan mengerti hikmah Allah mempertautkan keduanya, yakni berbagi peran dan saling menutupi kekurangan. Sehingga terpenuhi hak-hak keduanya, bisa menjalaninya dengan ikhlas dan in syaa Allah meraih ridlo Allah Ta’ala dan jannah-Nya. Allahu'alam #mencintaisepenuhhati

0 komentar:

Plan Your Work and Work Your Plan

Plan Your Work and Work Your Plan